Ada yang pernah dengar mengenai The Consulate? Atau ada yang pernah makan di sana? Hehehe. The Consulate ini merupakan salah satu restoran fine dining di Surabaya. Dulu sih namanya 1914, di jalan Darmo situ, cuma nggak tahu kenapa kok mendadak namanya berubah. Mungkin berubah konsepnya yah.
Jadi, ceritanya aku mendapatkan undangan dari cici Amanda (melalui cici Laura) untuk mencoba menu baru, dimana The Consulate berkolaborasi dengan beberapa orang, termasuk Amanda Kohar, Valen Amijo, Lily Stephanie, Malva, Amelia Salim, dan beberapa orang lainnya. Jadi menu barunya disesuaikan dengan personal preference masing-masing.
Jadi menu baru di meja Amanda Kohar adalah :
Appetizer - Slow Cooked Peppercorn Infusion Chicken
Main Course - Seabass a la Plancha, Scallop Escalopes and Beurre Blanc Sauce
Dessert - Tiramisu
Semuanya enak! Cuma satu kurangnya, kurang banyak. Muahahaha.
Once again, thanks a bunch cici Manda! <3
So, that’s practically what I want to say. Thanks for reading. I hope you find this post useful. I’ll see you soon!
W R I T T E N W I T H L O V E B Y
No comments:
Post a Comment